Friday, June 12, 2020

Ngeblog Di Wordpress (Resume VI)

TUGAS           : RESUM KE-6
MATERI         : KISAH GURU NGEBLOG DI WORDPRESS
NAMA            : SURDIJANTI, S.Pd
UNIT KERJA : SMP NEGERI 8 PURWOKERTO
ANGKATAN : 11

Hari/tgl            : Jumat, 12 Juni 2020
Waktu             : 19.00 – 21.00 WIB
Nara Sumber   : Bambang Purwanto
Moderator       : Fatimah
  
 WORDPRESS
Beliau ngeblog sejak tahun 2008 saat mengajar di SMP Taruna Bakti dengan jam tambahan sebagai pembimbing eskul blog menggunakan MULTIPY, yang dalam perjalanan tidak bisa dipakai lagi, sehinnga harus berpindah ke WODPRESS.

Beliau senang menulis karena sejak tahun 2003 adalah sebagai pendongeng sehingga harus banyak membaca buku. Beliau banyak sekali menulis buku diantaranya Balada si Roy juga pendiri Rumah Dunia yaitu sebuah taman bacaan yang keren. Dan juga beliau banyak menyabet kejuaraan-kejuaraan.

Tujuan Membuat Blog:
1.Malu sebagai guru TIK ngak bisa blog
2.Malu sebagai penggiat literasi ngak punya blog
3.Berbagi pengalaman
4.Menyimpan tulisan sepanjang zaman (bukan sepanjang hayat)
5.Menghasilkan rupiah.

No comments:

Post a Comment